Badan Narkotika Propinsi Jawa TImur


Entries RSS | Comments RSS

Selamat Datang

Assalamu’alaikum WR Wb,
Salam sejahtera,

Hai kawula muda dan remaja di seluruh jawa timur, apa kabar anda semua? Sehat bukan? Bebas NAPZA bukan? Bersiap-siaplah sebentar lagi kita bersama-sama akan mengadakan road show sosialisasi remaja anti napza tingkat SMU di daerah kecamatan – kabupaten – propinsi jawa timur. Siapa tahu SMU anda yang kami datangi. Persiapkan diri anda, ayo kita sukseskan acara ini di SMU anda. Tunggu awal kedatangan kami mulai bulan Juni 2010. Ayo remaja bebaskan anda semua dari NAPZA. Jadikan anda sukarelawan remaja anti NAPZA. NAPZA????? OGAH-AAAH !!!

Wassalamu’alaikum,
Tim BNP Jatim


Berita dan Artikel Terbaru

BNP Jatim Bekali Petugas Lapas Antisipasi Narkoba

Surabaya – Badan Narkotika Provinsi (BNP) Jawa Timur membekali petugas lembaga pemasyarakatan (lapas) untuk mengantisipasi peredaran narkoba yang digelar di Aula Kantor Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, Jalan Kayoon, Surabaya, Selasa.

Kepala Bidang Penegakan Hukum BNP Jatim, Tjahjo Widodo mengatakan, pihaknya ikut merasa bertanggung jawab atas maraknya peredaran narkoba di dalam lapas maupun rumah tahanan (rutan). Karena itulah, pembekalan dan koordinasi antar petugas dinilai sangat wajib.

“Harus ada koordinasi, komunikasi dan kerjasama antar semua petugas, mulai dari petugas jaga di lapas, pimpinan, serta pemerintah, khususnya BNP dan Kementerian Hukum dan HAM,” ujarnya.

Pembekalan tersebut diikuti oleh petugas atau sipir lapas se-Jatim. Dikatakannya, pembekalan dikhususkan untuk bimbingan teknis penggeledahan, terutama di dalam lapas.

Read more »

BNP Jawa Timur is powered by Wordpress | WordPress Themes